Kolaborasi Ilmu-ilmu Keislaman dengan Ilmu Sains, Menembus Jurnal Bereputasi Terindeks Scopus
MADIUN—Masih dalam situasi pandemi covid-19 tepat pada 2 Ramadhan 1441 H / 25 April 2020 salah satu dosen Prodi Ilkom UNIDA Gontor turut dalam “Pelatihan Penulisan Artikel untuk Konferensi Internaional Terindeks Scopus”. Webinar pelatihan ini diselenggarakan oleh Perkumpulan Pengelola Jurnal Ilmu Dakwah (PPJID). Acara yang berlangsung selama kurang lebih 2 jam ini diikuti oleh 31…
Read more
Recent Comments